Header Ads

Journal Kriteria Fundamental

Journal Kriteria Fundamental



  • Tgl 13 Agustus 2018 --> Penambahan Data Cash Flow Operasi dan Cash Flow Investasi pada growth investing tanpa mengubah value disebelah kas / DPK --> Special thanks to Absolute not beginner dari komunitas Telegram AFSI.
  • Tgl 17 Juli 2018 --> Update ulang Kamus Versi 2 pada tabel Growth Price Ditambahkan fitur PER dan PBV. (Saya yakin sangat banyak orang membutuhkan data ini)
  • Tgl 28 April 2018 --> Semua EPS prediksi menggunakan sistem TTM tidak lagi EPS Q1 dikali 4. (Annual Report terakhir dikurangi Q1 tahun lama ditambah Q1 tahun sekarang)
  • Tgl 22 April 2018 --> Kamus Versi 1 telah selesai selanjutkan akan dimulai dari emiten A kembali dengan kriteria fundamental yang lebih baik lagi. Dimana terjadi penambahan fitur secara besar - besaran. 
  • Kamus Versi 2 
  • Syarat pertumbuhan dibagi 3 kelompok dimana 10 T kebawah growth (15%-25%), 10 - 50 T growth (12.5%-22.5%) dan 50 T keatas (10%-20%)
  • Penambahan fitur pada Growth Investing Analisa Cash, dan Average COGS / HPP dengan sistem pembobotan penilaian.
  • Penambahan fitur pada Value Investing Beban Berbunga terhadap Laba bersih dan Metode Valuasi PEG
  • Penambahan fitur pada analisa AFSI Income Segmen, CashFlow Analysis, Matrix & BCG dan Piotroski Score
  • Max Value pada Growth, Value dan AFSI Score masing2 17 dengan total Score 51
  • Perubahan kategori Growth dengan pembobotan seperti tabel Berikut

KriteriaMarket Cap
Small Cap (<10 T)Medium Cap (10 - 50 T)Big Cap (>50 T)
GrowthMinMaxMinMaxMinMax
Cash(30%)=(2)30%=2(25%)=(2)25%=2(20%)=(2)20%=2
Ekuitas Pemilik(30%)=(2)30%=2(25%)=(2)25%=2(20%)=(2)20%=2
Penjualan(30%)=(2)30%=2(25%)=(2)25%=2(20%)=(2)20%=2
AVG COGS90%=(2)70%=290%=(2)70%=290%=(2)70%=2
Laba Pemilik(30%)=(5)30%=5(25%)=(5)25%=5(20%)=(5)20%=5
Harga(30%)=(2)30%=2(25%)=(2)25%=2(20%)=(2)20%=2
AVG ROE Pemilik(30%)=(2)30%=2(25%)=(2)25%=2(20%)=(2)20%=2
Max Score(17)17 (17)17 (17)17 
  • Perubahan kategori Value dengan pembobotan seperti tabel Berikut

KriteriaMarket Cap
Small Cap (<10 T)Medium Cap (10 - 50 T)Big Cap (>50 T)
ValueMinMaxMinMaxMinMax
Dividen0=(2)30%=20=(2)30%=20=(2)30%=2
PER25=(2)5=230=(2)10=235=(2)15=2
PBV2.5=(2)0.5=23=(2)1=23.5=(2)1.5=2
Rasio Likuid100%=(2)200%=2100%=(2)200%=2100%=(2)200%=2
DER150%=(2)100% =2150%=(2)100% =2150%=(2)100% =2
Beban Berbunga50%=(2)30%=250%=(2)30%=250%=(2)30%=2
PEG1.2=(2)0.8=21.2=(2)0.8=21.2=(2)0.8=2
Max Score(17)17 (17)17 (17)17 
  • Perubahan kategori AFSI dengan pembobotan seperti tabel Berikut

AFSIMinMax
Trending Line(2)2
Income Segmen(2)2
Cash Flow Analysis(2)2
Matrix And BCG(2)2
Piotroski Score(9)9

Trending Line --> Uptrend kuat 2, Uptrend lemah 1, Sideway / No Trend 0, Downtrend lemah (1) dan Downtrend kuat (2)

Income Segmen laba semua 2, lebih banyak laba 1, berimbang 0, lebih banyak rugi (1) dan rugi semua (2)

Cash Flow Analysis
Operasi (+) Score +1
Operasi (-) Score (1),
Investasi (-) Score +1
Investasi(+) Score (1)

Matrix BCG
Introduction / Question Mark (1)
Growth / Star +2
Maturity / Cash Cow +1
Decline / Dog (2)

Piotroski masing Score nilainya 2. kalau no semua (9) kalau yes semua +9




  • Tgl 30 September 2017 --> Bila saham baru IPO disertai juga harga IPO nya berapa biar tau modal di marketnya

  • Tgl 19 September 2017 (Update Video Company Profile yang bukan dari emiten yang bersangkutan akan dicatat sumber dari youtube beserta siapa yang upload untuk menghormati yang mengupload video)


  • Tgl 16 September 2017 (Update Video Company Profile dan skip analisa growth untuk perusahaan yang sejak IPO < 3 tahun)
Bila perusahaan yang bersangkutan memiliki company profil atas namanya sendiri di channel youtube makan akan dimasukan link ke dalam blog sehingga pembaca akan melihat video company profile perusahaan tersebut. Bila saham hanya memiliki < 3 tahun annual report sejak IPO maka tidak memerlukan analisa growth stock karena belum memenuhi standar

  • Tgl 10 Juli 2017 
Update Trending Line jangka panjang sementara tidak mengubah kriteria baik growth maupun value tetapi terpisah sendiri. Terdapat 4 jenis garis. Up Trend, Sideway, Down Trend dan No Trend. (No trend adalah tidak diketahui trending ke arah mana karena sebagian up sebagian down dan bukan sideway.) --> Sementara ini akan disebut Analisa Trending Line. Dan penambah data jumlah saham yang beredar  di masyarakat dan jumlah pemegang saham.
  • Tgl 30 Agustus 2017 
Saham yang baru IPO dibawah 3 tahun boleh menggunakan data sebelum IPO.
Sedangkan Saham yang sudah IPO diatas 3 tahun maka data yang diambil hanya data akhir tahun setelah IPO.
  • Tgl 25 Juni 2017 
EPS sebagai pembanding disamping kolom Earning tanpa memberi efek pada penilaian scoring. (Nilai EPS di adjusted bila ada corporate action harga lamanya di adjusted ke baru)--> Asal ide dari Timothy AFSI Tele Chat Team --> Penambahan lembar saham yang beredar sebagai gandengan pembantu penjelasan EPS.

  • Tgl 23 Juni 2017 
Bila ditemukan 2 Sektor Finance dan Non Finance maka akan di lihat lebih dominan bisnisnya dimana.

  • Tgl 20 Mei 2017 
Update Kriteria bagian Finance. PBV akan diatur range rumus RoA tahun terakhir dibagi 1 - 1.3 untuk titik bawah dan titik atas serta akan disertakan nilai wajar menurut analisa PBV dan RoA sebagai nilai wajar saham menurut penulis.


  • Tgl 15 Mei 2017 
Update bila dirasa menarik maka penulis akan menambahkan informasi lini bisnis dan pembahasan fundamental lebih lengkap melalui laporan tahunan terakhir. Special Thanks untuk komunitas Jim Play yang memberi masukan analisa fundamental berdasarkan data laporan tahunan ini.


  • Tgl 13 Mei 2017
(Bila selalu membagikan dividen maka akan menambah Dividen yang dibagikan serta berapa persen dari pendapatan untuk tolok ukur dividen berikutnya serta Yield berapa pada kriteria fundamental Value Invest).


  • Tgl 3 Mei 2017
(Perubahan kriteria growth investing)
Penambahan grafik harga saham akhir tahun pada analisa fundamental growth investing
Syarat tidak boleh 2 x turun berturut turut.


  • Tgl 26 April 2017
Kriteria market cap besar adalah 10 trilyun revenue / earning untuk finance
Mempengaruhi persentase growth bila market cap besar 10% bila market cap kecil 15%


  • Tgl 28 Maret 2017
Bila dirasa perlu maka terkadang saya akan menambahkan analisa cash flow. (Optional Cash Flow analysis)


  • Tgl 18 Maret 2017
Penghapusan Revisi LK. Karena banyak yang berbeda.


  • Tgl 16 Maret 2017
Bila PBV < 1 maka akan menambah 1 Kriteria yaitu Market Capital.


  • Tgl 15 Maret 2017
Perubahan pada Growth Investing penambahan kriteria baru
Revisi LK maksimal hanya satu masing - masing kriteria.
Bila banyak itu berarti perusahaan sering gonta ganti angka laporan keuangan.
Dimana ini kurang bagus untuk analisa growth investing.


  • Tgl 12 Maret 2017
Perubahan 2 cara analisa fundamental saham antara Growth Investing dan Value Investing.
Asset to Debt dan Debt to Equity itu sama saja jadi pakai Debt to Equity dan Asset to Debt dihilangkan.

  • Tgl 7 Maret 2017
Perubahan kriteria RoA pada emiten keuangan dari 15% menjadi 1 - 1,3%
RoA dibawah 1% Price dibawah PBV
RoA 1 - 1,3% harga PBV
RoA >1,3 harga diatas PBV
Perubahan tulisan Deviden menjadi Dividen


  • Tgl 5 Maret 2017
Perubahan Kriteria Analisa fundamental saham Indonesia khusus untuk perusahaan keuangan
Penambahan kembali perhitungan Working Capital dan Asset to Debt menjadi komponen penting
Revenue, Earning, Asset Growth khusus keuangan serta RoA 15%


  • Tgl 3 Maret  2017
Perubahan Kriteria Analisa fundamental saham Indonesia
Revenue Growth + Grafik > 15%
Earning Growth + Grafik > 15%
Equity Growth + Grafik > 15%
ROE >15% diganti ROE Growth + Grafik > 15%

  • Tgl 2 Maret 2017
Penambahan Kriteria Analisa fundamental saham Indonesia
ROE > 15%

  • Tgl 27 Febuari  2017
Penambahan tabel Summary


  • Tgl 22 Febuari  2017
Perubahan Kriteria analisa fundamental saham indonesia khusus untuk perusahaan keuangan
Working Capital dihapus,
Asset to Debt dihapus
Debt to Equity dihapus


  • Tgl 21 Febuari 2017
Kriteria Analisa Fundamental Saham Indonesia

Revenue dan pendapatan tidak boleh -
Bagi Deviden ?
EPS 10 tahun tidak boleh -
P/E < 15
PBV <1,5
Working capital (Asset lancar > 2x utang lancar)
Asset to Debt (Total asset > 2 x total utang)
Debt to Equity (Equity > total utang)

3 comments:

  1. Apa saja Buku refrensi yang anda baca untuk mempelajari analisis fundamental saham ?

    ReplyDelete
    Replies
    1. Sebelum saya bilang buku refrensi untuk analisis fundamental saham. Izinkan saya menceritakan profil saya terlebih dahulu.

      Saya memiiki background lulusan pasca sarjana (S2) Universitas Bina Nusantara jurusan Manajemen selain itu saya juga pernah bekerja menjadi Broker saham di perusahaan Trimegah Securities disana saya sudah dapat training, Pengalaman berinvestasi saya sejak tahun 2009.

      Dan buku referensi yang telah saya baca 100% adalah buku value investing The Intelligent Investor by BENJAMIN GRAHAM.
      Buku yang sudah baca tapi belum habis ada banyak. Tapi karena belum selesai saya tidak berani mencantumkannya semua buku tersebut adalah buku rekomendasi Warren Buffet.

      Kemudian saya ingin membuat kamus saham untuk saya sendiri dan membagikannya kepada orang umum karena dulu susah bagi saya mencari data analisa fundamental saham yang saya sendiri mau tau inilah muncul ide membuat website ini.

      Kemudian ketika praktek menganalisa saham saya mengupdate skill dan masukan dari teman teman yang baca maupun dari analis terutama special thanks buat rekan rekan di Stockbit.com, teman2 social media maupun komunitas - komunitas saham.

      Jadi buku referensi utama saya adalah The Intelligent Investor by BENJAMIN GRAHAM.

      Delete
    2. terima kasih atas balasannya. Saya sudah membaca buku the intelligent investor tapi bacaannya terlalu berat untuk saya :(

      Delete